Gendongan bayi dengan desain ikat pinggang dan dudukan bayi pada bagian depannya. Membuat bayi merasa nyaman duduk pada saat di gendong di depan. Anda pun tidak akan terlalu lelah menahan berat badan bayi dengan menggunakan gendongan ini.
Ergonomis Design
Gendongan ini memiliki bentuk menyerupai tas pinggang, namun memiliki fungsi untuk menopang berat badan bayi pada saat anda menggendong. Bayi akan merasa nyaman duduk di pada gendongan ini dan anda tangan anda pun tidak mudah lelah dan pegal menopang berat badan bayi. Memiliki kantung jaring-jaring pada bagian tepi yang bisa di gunakan untuk menaruh botol susu ataupun mainan bayi. Mampu menopang berat badan bayi hingga 18kg. |
Cotton Material
Pada bagian depan atau dudukan bayi menyerupai bantalan yang empuk yg terdiri dari material cotton yang membuat bayi tetap nyaman di gendongan. Dan juga pada bagian dalam ikat pinggang sehingga tidak mencederai pinggang anda pada saat menopang berat dari tubuh bayi. |
Tightened Strap
Strap atau ikatan pada pinggang dapat di perketat sehingga bayi tetap duduk dengan nyaman pada saat di gendong. Strap dapat di kunci dengan menggunakan pengunci pada bagian belakang. |
- 1 x Zhi AI Baby Ikat Pinggang Gendongan Bayi
Video YouTube di bawah hanyalah ilustrasi fungsi dan penggunaan produk. Kami tidak menjamin barang kami 100% mirip dengan produk dalam video YouTube tersebut.