Card Reader ini memiliki slot XQD yang dapat digunakan yang dapat digunakan untuk memory card keluaran Sony jenis XQD. Adapter ini mendukung XQD seri G maupun XQD seri M. Card ini juga sudah dilengkapi port USB 3.1 sehingga memudahkan Anda mendapatkan hasil maksimal saat transfer data dari memory card ke laptop.
Compatibility
Sony Card Reader QDA-SB1 ini hanya mendukung jenis kartu XQD keluaran Sony, baik seri G maupun seri M |
USB 3.1
Menggunakan koneksi USB 3.1 Gen. 1 yang dapat mentransfer data hingga kecepatan 5Gbps. Dengan kecepatan itu, Anda bisa mengirim file sebesar 60GB hanya dalam waktu tiga menit saja. |
OS Support
Card reader Sony XQD ini diunakan untuk sistem operasi PC terbaru saat ini, baik Windows maupun Mac. Berikut rinciannya: Windows 7(SP1), Windows 8, Windows 8.1, Windows 10 OS X 10.8, OS X 10.9, OS X 10.10, OS X 10.11 |
Barang-barang yang Anda dapat dalam kotak produk:
- 1 x Sony XQD USB Adapter Card Reader - QDA-SB1
- Kabel Data
- Manual