Feiyu Summon+ 3-Axis Handheld Gimbal Camera
Melanjutkan kesuksesan dari seri sebelumnya, Feiyu akhirnya mengeluarkan penerus dari Feiyu Summon yaitu Feiyu Summon+. DIbekali dengan sensor dan prosessor gambar yang lebih baik dan berbagai fitur menarik lainnya, Feiyu Summon+ kembali lagi sebagai solusi kamera gimbal yang bisa diandalkan baik untuk penggunaan biasa atau profesional.
New Image Processor for Better Image Quality
Untuk memberikan Anda kualitas gambar yang baik, Feiyu menggunakan image processor seri terbaru dari Panasonic. Prosesor ini mampu memproses gambar dengan tingkat detail yang tinggi dan warna yang tidak kusam. Hal ini membuat hasil rekaman menjadi lebih baik sehingga meningkatkan kualitas kreasi Anda. |
Better Wireless Connection
Koneksi wifi yang berkualitas sangat diperlukan oleh kamera seperti ini agar bisa pengoperasin melalui smartphone tidak lag yang tentunya akan sangat menggangu. Feiyu menggunakan jaringan wireless 2.4GHz membuatnya mampu memnancarkan soinyal wifi yang kuat sekaligus stabil. Hal ini membuat pengoperasin melalui smartphone menjadi lebih lancar tanpa terjadi lag atau koneksi putus. |
Two Microphones For High Clarity Sound
Feiyu melengkapi kamera ini dengan 2 buah microphone yang diletakkan secara khusus untuk menghilangkan berbagai noise saat proses rekaman. Hal ini membuat suara di hasil rekaman menjadi lebih jernih sehingga video Anda menjadi lebih menarilk. |
Full Metal Construction
Untuk menjaga supaya tidak mudah rusak, Feiyu menggunakan bahan aluminium untuk seluruh bodi kamera ini. Penggunaan material aluminium memberikan Summon+ daya tahan dan tingkat kekokohan yang sangat tinggi sehingga tidak mudah rusak. Tidak hanya itu saja, bodi yang kokoh membuat berbagai parti di kamera tidak goyang sehingga hasil rekaman menjadi lebih stabil. |
Easy-Access Panoramic Mode
Anda bisa dengan mudah mengambil gambar panorama mengunakan Feiyu Summon+. Cukup dengan menekan 1 tombol dan Anda sudah bisa mengambil gambar pemadangan dengan cepat. Hal ini membuat Anda tidak melewatkan berbagai momen berharga. |
Assistive LED Light to Improve Image Brightness
Untuk menigkatkan kualitas gambar supaya menjadi lebih terang, Feiyu melengkapi kamera ini dengan lampu LED. Kehadiran fitur ini membuat hasil foto menjadi tidak kusam sehingga berbagai detail di gambar bisa muncul dengan baik. |
Just One Button and You Ready to Rock!
Untuk mempermudah proses rekaman, Feiyu memberikan tombol khusus pada bagian handlenya. Cukup dengan menekan tombol ini, Anda bisa langsung merekam berbagai momen berharga dengan cepat. |
Ergonomic Handle Grip for Comfortable Usage
Untuk menjaga supaya tangan Anda tidak licin saat menggunakan kamera in, Feiyu melengkapi Summon+ dengan material silica pada bagian handlenya. Material ini tidak licin saat dipegang meskipun terkena keringat sekalipun sehingga tidak mudah terlepas saat Anda menggunakannya. |
FY CAM App For Easy Operation
Anda bisa mengkoneksikan Feiyu Summon+ dengan smartphone Anda dan mengoperasikannya melalui aplikasi FY App dengan koneksi Wifi. Melalui aplikasi tersebut, Anda bisa mengakses berbagai fitur membuat penggunaannya menjadi lebih mudah. |
Let The World Know What You Make
Selain untuk mengoperasikan Feiyu Summon+, aplikasi FY Cam juga memungkinkan Anda untuk langsung membagikan hasil kreasi Anda ke berbagai social media. |
Stronger Battery for Longer Runtime
Penggunaan baterai ICR 22560 dengan kapasitas 3000mAH membuat Anda bisa menggunakan kera ini untuk waktu yang sangat lama hingga 180 menit. Tangkap berbagai momen berharga Anda tanpa harus takut kehabisan baterai. |
Rechargeable with USB
Dengan menggunakan port micro USB yang tersedia, Anda bisa mengisi baterai kamera ini menggunakan berbagais sumber mulai dari socket listrik hingga power bank sekalipun. |
Dual Expansion Port Versatile Usage
Feiyu melengkapi kamera ini dengan 2 buah lubang 1/4 yang terletak di bagian bawah dan tengah. Kehadiran lubang 1/4 kedua memberikan Anda fleksibilitas yang tinggi saat menggunakan Feiyu Summon+ sesuai dengan kretaivitas Anda. |
Barang-barang yang anda dapat dalam kotak produk:
- 1 x Feiyu Summon+ Handheld Gimbal Camera
- 1 x 50 cm Micro USB Cable
- 1 x Portable Bag
- 1 x Lens Filter Cap
- 1 x 22650 Rechargeable Battery
- 1 x User's Manual
- 1 x Warranty Card